Survei PROJEK SURVEY KONDISI JALAN (PCI) DALAM TUGAS PEMGAMBILAN DATA DAN SEWA ALAT
PROJEK SURVEY KONDISI JALAN (PCI)
Kata Kunci:
Survei, Kondisi Jalan, DataAbstrak
Data inventori dan kondisi jalan merupakan data utama jaringan jalan untuk mengukur dan memonitor kondisi jaringan jalan, membuat perkiraan kondisi yang akan datang, dan membantu dalam proses pengambilan keputusan strategis dalam manajemen jaringan jalan. Data tersebut juga menjadi data utama dalam perencanaan umum jaringan jalan, pemrograman dan penganggaran, memonitor kinerja jaringan jalan, pengelolaan pengadaan kontrak pekerjaan pemeliharaan, menganalisis data kecelakaan lalu lintas. Dengan demikian, data kondisi jaringan jalan harus bermutu tinggi.
Referensi
Banten, B. (2021). Laporan Bulanan Tenaga Ahli Perkerasan. Jakarta: -.
Banten, B. (2021). Pengambilan Data dan Sewa Alat Survei Kondisi Perkerasan. Jakarta: -.
Lepi, N. (2016). Survei Dan Penilaian Kondisi Perkerasan Jalan Menggunakan Metode Pavement Condition Index (PCI) (Studi Kasus :Ruas Jalan Nasional Gorontalo - Taludaa Km 35 - Km 45). Gorontalo: UNG Repository.