PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENYEWAAN PAKET PERNIKAHAN PADA HAER RIAS WEDDING BERBASIS WEB

Authors

  • Jirdan Syawali Universitas Pamulang
  • Dola Irwanto Universitas Pamulang

Keywords:

Sistem Informasi, Basis Data, Penyewaan Paket Pernikahan, Website

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memudahkan pelanggan dalam melakukan penyewaan paket pernikahan, mengelola data pelanggan, dan pemesanan. Metode prototype digunakan untuk merancang sistem informasi dengan melibatkan pengguna dan mendapatkan umpan balik dalam proses pengembangan sistem. Tahap-tahap yang dilakukan meliputi pengumpulan kebutuhan, perancangan prototipe awal, pengujian prototipe, dan penyempurnaan. Hasil penelitian ini adalah sistem informasi penyewaan paket pernikahan pada Haer Rias Wedding berbasis website yang terdiri dari beberapa modul, antara lain modul penyewaan paket, modul pendaftaran pelanggan, modul pemesanan. Diharapkan sistem informasi ini dapat meningkatkan efisiensi dan kualitas pelayanan kepada pelanggan serta dapat meningkatkan keuntungan bisnis Haer Rias Wedding.

References

Siswidiyanto, S., Munif, A., Wijayanti, D., & Haryadi, E. (2020). Sistem Informasi Penyewaan Rumah Kontrakan Berbasis Web Dengan Menggunakan Metode Prototype. Jurnal Interkom: Jurnal Publikasi Ilmiah Bidang Teknologi Informasi Dan Komunikasi, 15(1), 18–25. https://doi.org/10.35969/interkom.v15i1.64

Rosyani, P., & Retnawati, R. (2023). Ekstraksi Fitur Wajah Menggunakan Metode Viola Jones dengan Tools Cascade Detector. JURIKOM (Jurnal Riset Komputer), 10(2), 633-639.

Y Anggraini, M Indra, M Khoirusofi, IN Azis, P Rosyani - BINER: Jurnal Ilmu Komputer, Teknik dan Multimedia, 2023

Murti, N. W., Wiliandi, D., Saputra, R. D., & Haryono, W. (2020). Pengembangan Sistem Informasi Manajer Suku Cadang Sepeda Motor Berbasis Web di Bengkel Benny Motor. JOAIIA: Journal of Artificial Intelligence and Innovative Applications, 1(3), 100-106.

Syaripudin, A., Kom, S., & Kom, M. (2020, September). PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PEMESANAN AIR AVION BERBASIS WEB MENGGUNAKAN METODE WATERFALL (Studi Kasus: PT. OASIS WATERS INTERNATIONAL). In Prosiding Seminar Nasional Informatika ISSN (Vol. 2549, p. 4805).

Downloads

Published

2023-08-12

How to Cite

Jirdan Syawali, & Dola Irwanto. (2023). PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENYEWAAN PAKET PERNIKAHAN PADA HAER RIAS WEDDING BERBASIS WEB. LOGIC : Jurnal Ilmu Komputer Dan Pendidikan, 1(5), 1274–1282. Retrieved from https://journal.mediapublikasi.id/index.php/logic/article/view/2653