Rancang Bangun Sistem Automasi Monitoring Suhu Dan Lampu Aquascape Berbasis IoT (Internet of Things)
Keywords:
Aquascape, IoT (Internet of Things), Arduino, Sensor Suhu DS18B20Abstract
Aquascape adalah seni dalam mengatur dan menata tanaman air, bebatuan, ataupun kayu untuk memperindah sebuah akuarium. Aquascape atau ekosistem buatan dalam aquarium memiliki tingkat sensitifitas yang tinggi dalam hal pemeliharaannya dan suhu juga sangat berperan penting dalam ekosistem tersebut. Permasalahan yang sering dihadapi oleh aquascaper adalah keterbatasan waktu untuk pemantauan secara terus menerus terhadap aquascape agar ekosistem didalamnya tidak terganggu. Proyek ini mengembangkan sistem yang mengintegrasikan sensor suhu dengan platform IoT untuk memantau dan mengendalikan suhu secara real-time. Sistem ini dapat terintegrasi dengan perangkat pengatur suhu, seperti heater atau cooler, untuk secara otomatis menyesuaikan suhu sesuai kebutuhan.
References
A. M. (2021). PERNYATAAN ORISINALITAS. SISTEM MONITORING SUHU DAN PH AIR AQUASCAPE . 1-54.
Apriani, D., Munawar, K., & Setiawan, A. (2019). ALAT MONITORING PADA DEPO AIR MINUM BIRU CABANG NAGRAK KOTA TANGERANG MENGGUNAKAN AIR GALON . 109-117.
I, H. M., S. A., & S. S. (2020). ALAT PENJEMURAN IKAN ASIN BERBASIS MIKROKONTROLER. JTIKOM: 59-66.
JH, A. R., & Prastowo, A. T. (2021). RANCANG BANGUN APLIKASI BERBASIS WEB SISTEM INFORMASI RREPOSITORY LAPORAN PKL . Jurnal Teknologi dan Sistem Informasi (JTSI): 26-31.
Kadafi, A. H., & Sujono. (2020). DESIGN OF TEMPERATURE CONTROL AND WATER SALINITU IN AQUARIUM BLUE BOTANA FISH. Jurnal Maestro 62-68.
L, H., & Khairullah. (2020). Rancang Bangun Tempat Pemilah Sampah Logam dan Non Logam Berbasis Mikrokontroler . 73-82.
Nurhayati, Saputra, F., Asmara, A. P., & Malahayati. (2021). Pengukuran Radiasi Kalor pada Beberapa Bohlam yang Berbeda Warna. Jurnal Ilmiah Pendidikan Teknik Elektro, 1-85.
Ramdani, D., Wibowo, F. M., & Setyoko, Y. A. (2020). Journal of Informatics, Information System, Software Engineering and Applications. Rancang Bangun Sistem Otomatisasi Suhu Dan Monitoring pH Air Aquascape Berbasis IoT (Internet Of Thing) Menggunakan Nodemcu Esp8266 Pada Aplikasi Telegram, 1-10.
Rangan, A. Y., Yusnita, A., & Awaludin, M. (2020). Sistem Monitoring berbasis Internet of things pada Suhu dan Kelembaban Udara di Laboratorium Kimia XYZ. Jurnal E-KOMTEK (Elektro-Komputer-Teknik), 168-183.