IMPLEMENTASI WEBSERVER BERBASIS DOCKER DAN LINUX

Authors

  • Antonio Hati Dame Universitas Pamulang
  • Achmad Udin Zailani Universitas Pamulang

Keywords:

Implementasi Web Server, Docker, Linux

Abstract

Teknologi Docker countainer dan jenis Bahasa pemrograman kini kiat berpengaruh dalam mengembangkan aplikasi, dengan menggunkan Docker sebagai teknologi container kita dapat menghemat resource jika di bandingkan dengan teknologi virtualisasi seperti Virtualbox, VMWare. Linux adalah nama yang diberikan kepada kumpulan system operasi mirip unix sebagai kernelnya, linux merupakan perangkat lunak bebas dan sumber terbuka terbesar di dunia, seperti perangkat lunak bebas dan sumber terbuka lainnya pada umumnya, kode sumber linux dapat dimodifikasi, dan didistribusikan kembali secara bebas oleh siapa saja dan biaya operasional yang rendah, dan kompatiblitas yang tinggi dibandingkan system unix yang tak bebas.

References

Afandi, A. T. (2020). Network Monitoring Berbasis Docker Container. Implementasi Network Monitoring Sistem Menggunakan Libernms Berbasis Dcoker Container, vol. 13, no. 01, (2021)

Alauddin, M. F. (2017). Virtual Data Center . Implementasi Virtual Data Center Mengunakan Linux Container Berbasis Docker Dan Sdn, Vol. 6, No. 2 (2017), 2337-3520

Aziz, A. (2020). Webserver Nginx Dengan Lighttpd. Analisa Perbandingan Kinerja Webserver Nginx Dengan Lighttpd Untuk Kebutuhan Manajemen Web,

Bik, M. F. (2017). Pengelolan Banyak Aplikasi. Implementasi Docker Untuk Penglolaan Banyak Aplikasi, Vol 7 no 2 Tahun 2017, 46-50

Fs Ariadi, C. I. (2020). Docker Container Sebagai Teknologi. Penerapan Docker Container Sebagai Teknologi Ramah Skalabilitas Dibanding Teknik Virtualisasi Untuk Membangun Website Dubuntu 18.04 LTS, vol 8 no2 (2020): vol 8 no 2 Desember 2020

Harianto, A. D. (2020). Webserver Apache Dan Nginx. Performasi Webserver Apache Dan Ngiinx Pada Aplikasi Penjualan Online, Vol 9 No 3 – Juni– 2020

Pulu, O. S. (n.d.). Docker Sebagai Sstem Pada Aplikasi. Implementasi Docker Sebagai sistem Pada Aplikasi,

Rama Aria Megantara1, F. A. (2021). Implementasi Docker. Implementasi Docker Dalam Membantu Virtual Lab Pada Universitas, Science And Engineering National Seminar 6 (SENS 6)- Semarang, 16 Desember 2021

Saddiq, H. (2021). Load Balancing Webserver Menggunakan Container. Implementasi Dan Pengukuran Performasi Load Balacing Web Server Menggunakan Container, 20-35.

Sardi, E. S. (2017). Virtualisasi Container Dengan Docker. Implementasi Teknik Virtualisasi Container Dengan Docker Untuk Pengelolaan Aplikasi Web Dinas Komunikasi Dan Informatika Kota Payakumbuh,

Downloads

Published

2023-08-01

How to Cite

Antonio Hati Dame, & Achmad Udin Zailani. (2023). IMPLEMENTASI WEBSERVER BERBASIS DOCKER DAN LINUX. LOGIC : Jurnal Ilmu Komputer Dan Pendidikan, 1(5), 1084–1090. Retrieved from https://journal.mediapublikasi.id/index.php/logic/article/view/2526