Faktor - Faktor Yang Mempengaruhi Kepatuhan Perawat Dalam Melakukan Triase di IGD RSU H. Sahudin Kutacane Kabupaten Aceh Tenggara
Keywords:
Kepatuhan, Perawat, TriaseAbstract
Patuh adalah Sikap positif individu yang ditunjukkan dengan adanya perubahan secara berarti sesuai dengan tujuan yang ditetapkan. kepatuhan dapat dipengaruhi oleh faktor internal seperti usia, pengetahuan, motivasi dan faktor eksternal seperti pendidikan dan masa kerja. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor yang mempengaruhi kepatuhan perawat dalam melakukan triase di IGD Rumah Sakit Umum H. Sahudin Kutacane Kabupaten Aceh Tenggara. Penelitian ini bersifat deskriptif. Jumlah responden dalam penelitian berjumlah 20 orang perawat yang bertugas di IGD Rumah Sakit Umum H. Sahudin Kutacane Kabupaten Aceh Tenggara. Hasil penelitian tentang kepatuhan perawat dalam melakukan triase ditinjau dari faktor usia berada pada kategori baik (55.0%), pengetahuan berada pada kategori baik (50.0%), motivasi berada pada kategori kurang (65.0%), masa kerja berada pada kategori baik (70.0%) pendidikan berada pada kategori baik (55.0%). Maka dapat disimpulkan bahwa kepatuhan perawat dalam melakukan triase berada pada kategori baik. Kepatuhan perawat dalam melakukan triase maka perlu diberikan dukungan motivasi kepada perawat agar mampu untuk meningkatkan mutu pelayanan di IGD Rumah Sakit Umum H. Sahudin Kutacane Kabupaten Aceh Tenggara
References
Agus Pranoto, Y., & Wibowo, S. A. (2020). Aplikasi Desktop Sistem Triase Untuk Pendukung Prioritas Tingkat Kegawatan. Jurnal Mnemonic, 3(1), 1–6. https://doi.org/10.36040/mnemonic.v3i1.2319
Asisdiq, I., Sudding, & Side, S. (2017). Hubungan Prilaku Penentuan Triage Dengan Respon Time Pada Pasien Kecelakaan Lalu Lintas di Ruang UGD RSI. Sitikhadijah dan Rs. Muhammadiyah Palembang. Pendidikan Kimia PPs UNM, 1(1), 91–99.
Bazmul, M. F., Lantang, E. Y., & Kambey, B. I. (2019). Profil Kegawatdaruratan Pasien Berdasarkan Start Triage Scale di Instalasi Gawat Darurat RSUP Prof. Dr. R. D. Kandou Manado Periode Januari 2018 sampai Juli 2018. E-CliniC, 7(1), 46–50. https://doi.org/10.35790/ecl.v7i1.23538
Darmadi, H. (2019). Pengantar Pendidikan Era Globalisasi. In An1mage. Retrieved from https://books.google.com/books/about/pengantar_pendidikan_era_globalisasi.html?id=mICSDwAAQBAJ
Darsini, D., Fahrurrozi, F., & Cahyono, E. A. (2019). Pengetahuan; Artikel Review. Jurnal Keperawatan, 12(1), 13.
Faiza, R., & Fu’ad, E. N. (2014). Pengaruh lingkungan kerja, senioritas dan pendidikan terhadap produktivitas kerja karyawan CV. Love Take Jepara. Bulletin of the Santayana Society, 32(32), 83–83. https://doi.org/10.5840/santayana2014323216
Fayolle, A., Kyrö, P., & Liñán, F. (2015). Developing, Shaping and Growing Entrepreneurship. In Edward Elgar. https://doi.org/10.4337/9781784713584
Hadjam, M. N. R. (2016). Efektivitas pelayanan prima di rumah sakit. Jurnal Psikologi, 1(2), 105–115. Retrieved from https://jurnal.ugm.ac.id/jpsi/article/view/7684/5953
Lestari, E. P., Nupiko, G., & Riyani, E. I. (2015). Pengaruh Penggunaan Bahan Ajar Online Terhadap Prestasi Mahasiswa Universitas Terbuka. Jurnal Pendidikan Terbuka Dan Jarak Jauh, 16(1), 1–9. Retrieved from https://jurnal.ut.ac.id/index.php/jptjj/article/view/424/408
Lestari, T. R. P. (2014). Pendidikan Keperawatan: Upaya Menghasilkan Tenaga Perawat Berkualitas. Aspirasi, 5, 1–10.
Mairuhu, A., Rahayu, P., & Kastela, S. (2021). Hubungan Pengetahuan Dengan Keterampilan Perawat Dalam Melakukan Tindakan Bantuan Hidup Dasar Di Instalasi Gawat Darurat Rsud Yowari Kabupaten Jayapura. Sentani Nursing Journal, 2(1), 1–10. https://doi.org/10.52646/snj.v2i1.10
Martanti, R. (2015). Hubungan Tingkat Pengetahuan dan Keterampilan Petugas dalam Pelaksanaan Triage di Instalasi Gawat Darurat RSUD WATES Keperawatan STIKES A. Yani Yogyakarta. Media Ilmu Kesehatan, 4(2), 69–76.
Maryati, Sari, S. R., & Anik Suwarni. (2020). Hubungan tingkat pengetahuan perawat tentang Basic Life Support (BLS) dengan perilaku perawat dalam pelaksanaan Primary Survey DI IGD RSUD Kabupaten Karanganyar. Jurnal Ilmiah Ilmu Keperawatan Indonesia, 13(1), 76–86.
Muti, A., Anwary, A. Z., & Suryanto, D. (2021). Faktor-faktor yang berhubungan dengan kepatuhan masyarakat menerapkan protokol kesehatan di kelurahan cempaka kota banjarbaru tahun 2021. Repository Universitas Islam Kalimantan, 12(1), 13.
Novianti, B., Kurniawan, B., & Widjasena, B. (2017). Hubungan Antara Usia, Status Gizi, Motivasi Kerja, Dan Pengalaman Kerja Dengan Produktivitas Kerja Operator Bagian Perakitan Di Pt. X. Jurnal Kesehatan Masyarakat (e-Journal), 5(5), 79–88.
Purwaningsih, D. F. (2015). Perilaku Meningkatkan Caring Perawat Dalam Mutu Pelayanan Perawat. Jurnal Manajemen Keperawatan, 3(1), 1–6. Retrieved from https://ppnijateng.org/wp-content/uploads/2016/10/Manajemen-Keperawatan-_-Vol-3-No-1.5-10.pdf
Srimiyati. (2020). Pendidikan Kesehatan Menggunakan Booklet Berpengaruh Terhadap Pengetahuan. Retrieved from https://www.google.co.id/books/edition/PENDIDIKAN_KESEHATAN_MENGGUNAKAN_BOOKLET/IM42EAAAQBAJ?hl=id&gbpv=1
Sunarta, S. (2007). Menjaga Motivasi Kerja Untuk Meningkatkan Kinerja Organisasi. Jurnal Manajemen Pendidikan UNY, 3(01), 60–70.
Zulkarnain, Z. (2015). Pendidikan Kognitif Berbasis Karakter. Tasamuh, 12(2), 189–203. Retrieved from https://media.neliti.com/media/publications/41851-ID-pendidikan-kognitif-berbasis-karakter.pdf