Penerapan Algoritma A*Star Menggunakan Graph Untuk Menentukan Rute Terpendek Berbasis Web

Authors

  • Riki Idayat Riki Idayat riki
  • ita handayani

Abstract

ABSTRAK - Mall Lippo Cikarang adalah pusat perbelanjaan modern di daerah Bekasi, tepatnya di Cikarang.Setiap orang memiliki tujuan mobilitas yang berbeda-beda dan memiliki cara tersendiri untuk dapat sampai ketempat tujuan mereka. Pencarian rute terpendek yang lebih dikenal sebagai shortest route dipakai dalam memilih rute disebuah algoritma A*Star. Menurut Dinas Perhubungan Kota Jakarta Selatan penentuan rute untuk angkutan umum telah ditentukan berdasarkan moda transportasi (bus dan kereta api mempunyai rute yang tetap).Algoritma A* (Star) merupakan Algoritma pathfinding pengembangan dari Algoritma BFS (Breadth First Search). Seperti hanya pada BFS, untuk menemukan solusi, A* juga ‘dituntun’ oleh fungsi heuristik. Informasi adalah suatu sistem yang terdiri dari kumpulan komponen sistem, yaitu  software, hardware dan brainware yang memproses informasi menjadi sebuah output yang berguna untuk mencapai suatu tujuan tertentu dalam suatu organisasi. Google Maps merupakan pengembangan teknologi dari google yang digunakan untuk menanamkan Google Map di suatu aplikasi yang tidak dibuat oleh Google.Permasalahan pencarian rute terpendek untuk mengunjungi tempat Mall Lippo Cikarang dapat diselesaikan dengan penerapan Algoritma A* (Star) yang berbasis web. Dengan menggunakan metode Algoritma A* (Star) ini dapat ditentukan rute terpendek dari sebuah rute perjalanan dengan menggunakan google maps. Diharapkan adanya pengembangan terhadap perancangan aplikasi website rute terpendek ini tidak hanya dilakukan untuk pengolahan data rute terpendek saja, akan tetapi bisa diterapkan untuk rute lainnya.

Kata Kunci : Algoritma A*star, Graph, Rute Terpendek, Berbasis Web

References

Abdul Kadir. 2014. Pengenalan Sistem Informasi Edisi Revisi. Andi.Yogyakarta.

Al-Bahra Bin Ladjamudin. 2013. Analisis dan Desain Sistem Informasi. Graha Ilmu. Yogyakarta.

Agusvianto, Hendra. 2017. Sistem Informasi Inventori Gudang Untuk Mengontrol Persediaan Barang Pada Gudang Studi Kasus : PT.Alaisys Sidoarjo. Sidoarjo: Universitas Negeri Surabaya. Journal Information Engineering and Educational Technology (JIEET) Volume 01 Nomor 01 2017 ISSN : 2549-869X.

Andi, Kristanto. 2018. Perancangan Sistem Informasi dan Aplikasinya. Yogyakarta: Gava Media.

Anggraeni, E. Y. & Irviani, R., 2017. Pengantar Sistem Informasi. 1 penyunt. Yogyakarta: Andi

Bekti, Bintu Humairah. 2015. Mahir Membuat Website dengan Adobe Dreamweaver CS6, CSS dan JQuery. Yogyakarta: ANDI.

Bentley, Lonnie D dan Whitten, Jeffrey L. (2015), Systems Analysis and Design for the Global Enterprise, 7th Edition, International Edition.

Darmawan, Deni. 2013. Sistem Informasi Manajemen. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya Offset.

Elian, A., Shiddiqi, A.M., dan Studiawan, H. 2012. Layanan Informasi Kereta Api Menggunakan GPS, Google Maps, dan Android. Fakultas Teknologi Informasi Institut Teknologi Sepuluh November, Surabaya.

Enterprise, Jubilee. 2016. Belajar Java, Database, dan Netbeans dari Nol. Jakarta: Elex Media Komputindo.

Erniyanti dan Mulyati. 2019. Pencarian Jalur Terdekat Menuju Rumah Sakit Di Kota Bogor Dengan Menggunakan Algorima A*. Skripsi Bogor: Universitas Pakuan.

Fadhlurrahman, M. H., Dirgantara, B. & Mulyana, A. 2014. Implementasi Dan Analisis Penggunaan Algoritma A-Star Dengan Prioritas Pada Pemilihan Rute Lintas Roda Dua.Universitas Telkom.

Fandy Tjiptono. 2015. Strategi Pemasaran, Edisi 4, Andi Offset, Yogyakarta.

Fauzi, dan Rizal,R. 2021. Impementasi Algoritma A* Menggunakan Graph Pada Aplikasi Route At Location Berbasis Web. Skripsi Bandung: Universitas Adhirajasa Reswara Sanjaya.

Faridl, M. 2015. Fitur Dahsyat Sublime Text 3. Surabaya: Lug Sitikom.

Hasanah, Uswatun. 2013. Sistem Informasi Penjualan On_line Pada Toko Kreatif Suncom Pacitan. Pacitan. IJNS – Indonesian Journal on Networking and Security 2013 - ISSN: 2302-5700 – http://ijns.org. mana nomornya ikutin mawadah

Hasugian, Humisar. Shidiq, Ahmad Nur, 2012. Rancang Bangun Sistem Informasi Industri Kreatif Bidang Penyewaan Sarana Olahraga. ISBN : 979-26-0255-0. Seminar Nasional Teknologi Informasi & Komunikasi Terapan 2012. 23 Juni. Hal : 606-612. Diambil dari :

http://publikasi.dinus.ac.id/index.php/semantik/article/viewFile/215/169.

Indriyani, Fintri dan Sihite Kurniasih R. 2015. “Pengenalan Huruf, Angka Dan Warna Pada Anak Usia Dini Melalui Pembelajaran Berbasis Multimedia”. Jakarta Selatan: AMIK BSI Jakarta. Jurnal Paradigma VOL. XVII NO. 1 MARET 2015.

Josi, Ahmad. 2017. Penerapan Metode Prototiping Dalam Pembangunan Website Desa (Studi Kasus Desa Sugihan Kecamatan Rambang). Prabumulih: STMIK Musirawas Lubuklinggau. JTI, Vol 9 No.1, Juni 2017.

Kani. 2020. Algoritma dan Pemograman. Banten: Universitas Terbuka.

Kuswara, H., & Kusmana, D. 2017. Sistem Informasi Absensi Siswa Berbasis Web Dengan SMS Gateway Pada Sekolah Menengah Kejuruan Al – Munir Bekasi. Indonesian Journal on Networking and Security, 6(2), 17–22. Retrieved from http://ijns.org/journal/index.php/ijns/article/view/22.

Kristanto, Andri., 2018. Perancangan Sistem Informasi Dan Aplikasinya Vol. 1, Ed.Revisi, Yogyakarta

Lagerstrom, Robert et.al., 2011, Enterprise Architecture Management’s Impact on Information Technology Success, Proceedings of the 44th Hawaii International Conference on System Sciences, 1530-1605/11, IEEE

Maria, dkk. 2022. Penerapan Algoritma Dijkstra Untuk Menentukan Rute Terpendek Dari Pusat Kota Surabaya Ke Tempat Bersejarah. Skripsi Surabaya: Universitas Katolik Darma Cendika.

Masykur, Fuzan dan Atmaja, Ibnu Makruf Pandu. 2015. “Sistem Administrasi Pengelolaan Arsip Surat Masuk Dan Surat Keluar Berbasis Web”. Ponorogo: Universitas Muhammadiyah Ponorogo. IJNS – Indonesian Journal on Networking and Security - Volume 4 No 3 – Juli 2015 ISSN: 2302-5700 (Print) 2354-6654 (Online).

Mawaddah, U, dan Fauzi, M. 2018. Sistem Pendukung Keputusan Untuk Menentukan Dosis Obat Pada Anak Menggunakan Metode Forward Chaining (Studi Kasus Di Klinik Dokter Umum Karanggayam - Srengat). Jurnal Antivirus. ISSN: 2527-337X, Vol. 12, No. 1, hal 2. Seperti ini

Nugroho, Bunafit. 2013. Dasar Pemrogaman Web PHP-MySQL dengan Dreamweaver. Yogyakarta: Gava Medi.

Nur, R., & Suyuti, M. A. 2018. Perancangan Mesin-Mesin Industri. Yogyakarta: Deepublish. Rerung, R.R. 2018. Pemrograman Web Dasar. Yogyakarta: Deeppublish.

Rumini dan Dian. 2020. Algoritma Dijkstra untuk Menentukan Jalur Tercepat pada Pendistribusian Barang Berbasis Mobile. Skripsi Yogyakarta: Universitas Amikom Yogyakarta.

Sandy Kosasi. 2013. Analisis Penerapan Enterprise Architecture Dalam Investasi Pengelolaan Teknologi Informasi. Jurnal Vol. 3, No. 1, Januari 2013, Hal. 2-3.

Shalahuddin, M., Rosa A.S. 2016. Rekayasa Perangkat Lunak (Terstruktur dan Berorientasi Objek) Cetakan Keempat. Bandung : Informatika Bandung.Sukamto, R.A., & Shalahuddin, M. 2018. Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur Dan Berorientasi Objek. Bandung: Informatika Bandung.

Supono & Putratama, V. 2018. Pemrograman Web dengan Menggunakan PHP dan Framework Codeigniter. Yogyakarta: CV. Deeppublish.

Susilawati, dkk. 2020. Penerapan Metode A*Star Pada Pencarian Rute Tercepat Menuju Destinasi Wisata Cagar Budaya Menes Pandeglang Skripsi Banten: Universitas Mathla'il Anwar.

Trimahardhika, R., & Sutinah, E. 2017. Development Dalam Perancangan Sistem Informasi Perpustakaan. Jurnal Informatika, Vol.4 No.2(2), 250. Retrieved from http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/ji/article/view/2226

Published

2022-09-30

How to Cite

Riki Idayat, R. I., & handayani, ita. (2022). Penerapan Algoritma A*Star Menggunakan Graph Untuk Menentukan Rute Terpendek Berbasis Web . Jurnal Manajemen, Ekonomi, Hukum, Kewirausahaan, Kesehatan, Pendidikan Dan Informatika (MANEKIN), 1(1 : September), 7–14. Retrieved from https://journal.mediapublikasi.id/index.php/manekin/article/view/692